Berita

Category

Umsida.ac.id – Panitia KKN Pencerahan (KKN P) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) selenggarakan pelatihan penulisan berita, pada Senin (20/01). Kegiatan ini sebagai bekal dalam menulis berita dan laporan kegiatan. Ghozali Rusyid Affandi SPsi MA, Ketua Pelaksana KKN (Kuliah Kerja Nyata) menghimbau peserta KKN untuk turut menyukseskan program kegiatan tahunan (Umsida). Para peserta KKN P tampak sibuk...
Read More
Umsida.ac id – Bertempat di aula KH Mas Mansyur GKB 2 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) berjalan dengan kondusif pada Senin (20/01). Ditemui selesai acara, Rohman Dwijayanto, Kasi Abdimas Umsida menyampaikan harapannya, “Dengan adanya KKN ini, diharapkan akan ada produk luaran KKN berupa desa wisata dan produk unggulan desa. Juga diharapkan...
Read More
Umsida.ac.id – Baik Gurunya Lebih Baik Muridnya Malas Gurunya  Lebih Malas Muridnya. Apa maksud ungkapan yang disampaikan oleh Assoc Prof Dr Fauziah Abdul Rahim dalam kuliah tamu Alternative Assessment In 21st Century For Higher Education,  yang digelar di Mini Theater GKB 2 Umsida pada sabtu (18/01) itu? Pada kesempatan tersebut Fauziah memaparkan mengenai bagaimana pentingnya...
Read More
Umsida.ac.id – Guna memperkuat kerjasama antara Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dengan Universiti Utara Malaysia (UUM), Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) gelar kuliah tamu bertema Alternative Assessment In 21st Century In The Higher Education pada Sabtu (18/01). Bertempat di Mini Theater GKB 2 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), acara ini diikuti oleh 110 mahasiswa program studi...
Read More
Umsida.ac.id – “Bagaimana cara memulai bisnis? Memulai bisnis itu dari apa yang kita suka, apa yang kita punya, dan apa yang kita bisa,” jelas Sugiono, Owner Sarana Group ketika membuka diskusi ilmiah The Role of Entrepreneur in Indonesia Economic Stabilization di aula KH Mas Mansyur GKB 2, pada Senin (13/01). Dalam kegiatan yang digelar oleh...
Read More
Umsida.ac.id – Salah satu potensi Sumber Daya Alam yang dimiliki Desa Tambakrejo adalah pohon rambutan. Rambutan merupakan buah tropis musiman , daging buah ini sangat kaya akan vitamin bagi tubuh manusia terutama vitamin C dan banyak disukai di kalangan masyarakat karena bentuknya  yang unik  (berambut) dan rasanya yang manis. Buah ini juga dapat dikelola baik...
Read More
Umsida.ac.id – Sebagai tujuan kunjungan pelajar, Galeri Bursa Efek Indonesia (BEI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memperkenalkan saham kepada siswa-siswi Perbankan SMKN 2 Buduran Sidoarjo, Kamis (16/1). Bertempat di Galeri BEI Umsida GKB 2, para pelajar diajak belajar investasi pasar modal sejak dini. Kepala galeri BEI Umsida, Muhammad Yani SE MM menjelaskan bahwa dengan membeli saham...
Read More
Umsida.ac.id – Eksplorasi dan pengembangan diri dapat diasah melalui banyak jalan. Salah satunya mengikuti organisasi baik di internal maupun eksternal kampus. Bagi Mahasiswa Ilmu Komunikasi, organisasi Ikatan Mahasiswa Ilmu Komunikasi Indonesia atau biasa disebut IMIKI sudah tidak asing didengar. Punya sejarah cukup panjang, IMIKI memiliki beberapa bagian wilayah cabang. Salah satunya IMIKI Cabang SMST (Surabaya,...
Read More
Umsida.ac.id – Program Studi Manajemen Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial (FBHIS) gelar diskusi  bersama mahasiswa Fakultas Manajemen dan Keuangan Khon Kaen University di ruangan 306 GKB 2 Kampus 1 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo pada Sabtu (11/01). Dalam kegiatan tersebut, mahasiswa dari kedua universitas saling bertukar informasi dan wawasan mengenai financial technology dan e-commers yang digunakan...
Read More
Umsida.ac.id – Belajar boleh kah dimana saja? Semua tempat adalah sekolah dan semua orang adalah guru. Ungkapan tersebut layak disematkan kepada siswa SMKN 2 buduran jurusan perbankan kelas XI. Belajar dari berbagai sumber ittulah yang membuat siswa SMKN 2 buduran jurusan perbankan kelas XI berkunjung ke Bursa Efek Indonesia (BEI) Umsida pada kamis (16/01). Untuk...
Read More
1 209 210 211 212 213 250