Irfandi Amiruddin Jelaskan Pancasila Menurut Pandangan Islam

Umsida.ac.id – Komisariat Averroes Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan acara webinar Nasional dengan mengusung tema Menuntut Ilmu Berujung Pancasilais Atau Radikalis?, Selasa (29/6). Dengan menghadirkan narasumber yakni Sufiani Zulkifli S Pd (Kopri PB), dan Irfandi Amiruddin Lc (Alumni Universitas Islam Madinah).

Salah satu pemateri, Irfandi Amiruddin Lc menjelaskan tema webiar nasional tersebut. “Tema yang diambil sedikit sensitif karena kita di suruh memilih antara pancasialis atau berujung radikal, pertama kita harus tahu dulu ilmu yang kita pelajari apabila tidak berdasar pada nilai-nilai pancasila maka menyebabkan radikal,” Ujarnya.

Presepsi pancasilais sering kali mengalami perbedaan dengan prespektif islam. “Misalnya kita menjalankan sila ketuhanan yang maha esa, kita ikut pancasila atau yang lain seperti Al-Quran, karena bagi muslim dasarnya Al-Quran dan Assunnah, kemudian yang menjadi masalah adalah jika pancasila tersebut berdasar Al-Quran dan Assunah terus bagaimana dengan agama lain selain islam, maka bisa menjadi atau dipandang radikalis,” tutur Alumni Universitas Islam Madinah.

Adapun kegunaan pancasilais menurut pandangan islam. “Kegunaanya adalah untuk memudahkan bahasa Alquran dan Hadist kepada masyarakat secara umum karena manusia itu hidup ada yang sendiri ada yang bermasyarakat, tidak semua orang mampu memahami dan menyimpulkan poin-poin dari Al-Quran dan Hadist yang berhubungan dengan kehidupan bermasyarakat maupun warga negara,” ujar Ustadz tersebut.

Ia berharap perbedaan di Indonesia bisa disatukan oleh pancasila. “Sekarang kita melihat sila pancasila menurut pengalaman saya kuliah di madinah disana tidak pernah mewajibkan seseorang untuk berubah sesuai yang disana, terus mengapa disini berbeda, untuk itu saya berharap di Indonesia bisa bersatu, saling bergandeng tangan, dan memperkuat toleransi,” tutupnya.

Ditulis : Muhammad Asrul maulana

Edit : Anis yusandita

Berita Terkini

Umsida dan MHH PWM Jatim Kumpulkan Pakar Hukum Indonesia
Umsida dan MHH PWM Jatim Kumpulkan Pakar Hukum Indonesia, Bahas Refleksi Akhir Tahun 2024
December 15, 2024By
Kisah Inspiratif Alumni Istimewa Umsida, Semangat Tak Terbatas
Kisah Inspiratif Alumni Istimewa Umsida, Semangat Tak Terbatas
December 15, 2024By
5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
December 14, 2024By
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
December 13, 2024By
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian Risetmu Batch VIII
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian RisetMu Batch VIII
December 12, 2024By
kerja sama Fikes Umsida dan Stikes Santa Elisabeth Keuskuoan Maumere
Sambut Hangat Fikes Umsida Terima Kerja Sama STIKes Santa Elisabeth Maumere, Kembangkan Ilmu Kesehatan
December 12, 2024By
FPIP Umsida Selenggarakan Lomba Tari Tradisional Bersama Mahasiswa Internasional
FPIP Umsida Buat Jembatan Budaya, Selenggarakan Lomba Tari Tradisional
December 6, 2024By
Tanwir dan Milad ke-112 Muhammadiyah, Ini 4 Alasan Angkat Tema Kemakmuran
December 4, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

riset dan abdimas Umsida meningkat 1
Riset dan Abdimas Umsida Meningkat, 65 Proposal Penelitian Lolos Program Risetmu 2024
December 11, 2024By
MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
Semangat Tanpa Batas, Tim MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
December 8, 2024By
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
December 1, 2024By
Dua Srikandi FAI Umsida Ini Berhasil Raih Juara di Kejurda Tapak Suci Jember
November 25, 2024By
flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By