Rukmini: Pentingnya Sinergitas Kader Muhammadiyah

Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dan Perwakilan Aisyah Jawa Timur mengadakan Seminar Kuliah Umum Peneguhan Ideologi Muhammadiyah pada Senin
(24/2).


Kuliah umum yang bertajuk Peneguhan Ideologi Muhammadiyah ini merupakan suatu bentuk sinergi antara Pimpinan Pusat Aisyiyah (PPA) dengan Perguruan Tinggi Muhammadiyah.  di Umsida Gerakan dakwah Muhammadiyah saling bersinergi bersama kepala sekolah KB-TK ABA se- jawa Timur Senin (24/2).

Acara pembukaan dan kuliah umum dengan Tema peneguhan ideologi Muhammadiyah ini diikuti oleh kepala sekolah KB-TK ABA se- Jatim. Salah satu pemateri yang hadir dalam acara tersebut Rukmini Amma dari Pimpinan wilayah Aisyiyah Jawa Timur.

Rukmini, menjadi pembicara terakhir Dalam kuliah umum ini. Dengan logat tegas memberikan semangat pada anggota Aisyiyah untuk saling bersinergi membagun generasi bangasa khususya di tingakat Taman kanak-kanak.

Organisasi perempuan perserikatan Muhammadiyah, Aisyiyah merupakan gerakan Islam dan dakwah Amal makruf Nahi mungkar, tajdid yang berazaskan islam serta bersumber pada Al-Qur’an Dan As-sunnah. Hal itu sebagai dasar pengambilan keputusan Muhammadiyah. “Dalam muhammadiyah menggunakan akal dalam menentukan sebuah keputusan,” jelasnya.

Hal ini bertujuan agar gerakan dakwah Aisyiyah memberikan banyak manfaat bagi umat. “Gerakan dakwah diharapkan bisa masuk dalam seluruh aspek kehidupan, terjalinnya ukhuwah islamiyah,” tuturnya.

Disamping itu tak lepas oleh peran Aisyiyah dalam mewujudkan Islam Rahmatan lil’ alamin. “Dalam mewujudkan itu, pelaku dakwah di Amal usaha Muhammadiyah yakni guru Dan karyawan, murid dan wali murid,” pungkasnya.

Ditulis Asita

edit Intan Permata

Leave a Reply

Berita Terkini

Prof Jain soroti pembaruan Islam
Penasihat PWM Jatim Soroti Pembaruan Islam Saat Menyampaikan Orasi Wisuda ke-45 Umsida
July 27, 2025By
Prof Syafiq Umat Islam satu sistem waktu
Ketua PP Muhammadiyah di Wisuda ke-45 Umsida: Umat Islam Harus Bersatu dalam Pendidikan dan Peradaban
July 26, 2025By
wisuda ke-45 Umsida
Umsida Gelar Wisuda Ke-45 dengan Pencapaian Cemerlang, Tanda Kemajuan Perguruan Tinggi Muhammadiyah
July 26, 2025By
Yudisium FBHIS Umsida 2025 2
435 Mahasiswa FBHIS Umsida Dinyatakan Lulus dalam Yudisium ke-33
July 25, 2025By
Mubes UKM Kewirausahaan Umsida
UKM Kewirausahaan Umsida Gelar Mubes 2025, Wujudkan Regenerasi Kepemimpinan Unggul
July 24, 2025By
sosialisasi KHGT 1
Umsida Sosialisasikan KHGT, Satukan Umat Islam dalam Satu Sistem Waktu
July 22, 2025By
atlet Ikom Umsida
Mahasiswi Ikom Umsida Bawa Pulang 2 Medali Sekaligus dari Porprov Jatim 2025
July 20, 2025By
yudisium FAI Umsida 2025
Yudisium ke-45 FAI Umsida Luluskan 181 Mahasiswa Tahun 2025
July 20, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan inovasi DRPM Umsida
Umsida Kembangkan Riset dan Inovasi Melalui Seminar, Pameran, dan Diseminasi dengan 3 Kampus
July 16, 2025By
pengganti agregat kasar Teknik Sipil Umsida 2
Ragam Inovasi Pengganti Agregat Kasar dari Teknik Sipil Umsida, Siap Diterapkan ke Lapangan
July 13, 2025By
civil day 2025
Civil Day 2025, Ajang Mahasiswa Teknik SIpil Tunjukkan Inovasinya
July 9, 2025By
pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By

Prestasi

atlet taekwondo Umsida dapat emas di Porprov Jatim 2025 1
Target Porprov Akhirnya Diraih Anin Setelah Kegagalan di Tahun 2022
July 25, 2025By
mahasiswa AP Umsida raih perak di Porprov Jatim 2025
Raih Medali Perak Porprov Jatim 2025, Jovan Tampil Unggul dan Makin Terpacu ke PON
July 22, 2025By
mahasiswa Umsida raih emas di Porprov Jatim 2025
Medali Emas Porprov Jatim 2025, Hasil Kerja Keras Pradita di Sidoarjo dan Lumajang
July 21, 2025By
atlet taekwondo Umsida
Mahasiswi Akuntansi Umsida Sabet Emas Cabor Taekwondo di Porprov Jatim 2025
July 21, 2025By
Ikom Umsida juara Silat Apik
Tak Hanya Delegasi Mahasiswa, Ikom Umsida Juga Raih 2 Juara Ini di SILAT APIK PTMA 2025
July 4, 2025By