Anugerah Kampus unggulan

Umsida Berhasil Raih Top Seven Anugerah Kampus Unggul Se-Jatim

Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menduduki posisi top seven LLDIKTI Wilayah VII Jatim, jika di tahun 2020 Umsida menduduki posisi 15 dalam Anugerah Kampus Unggul (AKU) 2021 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) Wilayah VII Jatim.

Prestasi  yang sangat membanggakan ini menjadi momentum Umsida  untuk selalu berbenah diri. Wakil Rektor III bidang Kemahasiswaan Eko Hardiansyah M Psi Psikolog mengapresisasi prestasi tersebut.  “Dalam kurun 4 tahun terakhir ini Umsida mengalami up and down terkait dengan peringkat posisi AKU ini. Ada peningkatan setiap tahun. Pada tahun 2016 kita berada di posisi 20, tahun 2017  meningkat pada posisi 12, tahun  2018 berada di posisi 10,  tahun 2020 di posisi 15, dan 2021 sekarang kita berada pada posisi 7 besar,” jelasnya.

Bagi Umsida berada di posisi 7 adalah lompatan besar untuk bergerak ke posisi yang lebih baik. “Semoga prestasi ini bisa menambah semangat untuk masuk ke dalam 5 besar kampus predikat utama. Untuk itu Umsida akan mempersiapkan dan menyusun strategi agar tahun depan kita dapat meraih peringkat the best five,” ujarnya.

Lihat Juga :  Umsida Delegasi 55 Atlet Untuk Ikuti Kompetisi POMPROV Jatim 2023

Ada empat kriteria penilaian AKU. Pertama, kelembagaan dan kerjasama, Umsida terus meningkatkan kualitas SDM baik tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. Dimana dalam kriteria ini Umsida telah memiliki puluhan doktor. Kedua, bidang pendidikan dan tenaga kependidikan 25 persen. Posisi beberapa program studi yang sudah akreditasi A memperkokoh penilaian dalam bidang ini. Ketiga, bidang pembelajaran dan kemahasiswaan 30 persen. Kriteria keempat riset pengembagan (risbang) dan inovasi 25 persen.

*Humas Umsida

 

 

 

 

Berita Terkini

Umsida dan MHH PWM Jatim Kumpulkan Pakar Hukum Indonesia
Umsida dan MHH PWM Jatim Kumpulkan Pakar Hukum Indonesia, Bahas Refleksi Akhir Tahun 2024
December 15, 2024By
Kisah Inspiratif Alumni Istimewa Umsida, Semangat Tak Terbatas
Kisah Inspiratif Alumni Istimewa Umsida, Semangat Tak Terbatas
December 15, 2024By
5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
December 14, 2024By
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
December 13, 2024By
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian Risetmu Batch VIII
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian RisetMu Batch VIII
December 12, 2024By
kerja sama Fikes Umsida dan Stikes Santa Elisabeth Keuskuoan Maumere
Sambut Hangat Fikes Umsida Terima Kerja Sama STIKes Santa Elisabeth Maumere, Kembangkan Ilmu Kesehatan
December 12, 2024By
FPIP Umsida Selenggarakan Lomba Tari Tradisional Bersama Mahasiswa Internasional
FPIP Umsida Buat Jembatan Budaya, Selenggarakan Lomba Tari Tradisional
December 6, 2024By
Tanwir dan Milad ke-112 Muhammadiyah, Ini 4 Alasan Angkat Tema Kemakmuran
December 4, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

riset dan abdimas Umsida meningkat 1
Riset dan Abdimas Umsida Meningkat, 65 Proposal Penelitian Lolos Program Risetmu 2024
December 11, 2024By
MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
Semangat Tanpa Batas, Tim MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
December 8, 2024By
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
December 1, 2024By
Dua Srikandi FAI Umsida Ini Berhasil Raih Juara di Kejurda Tapak Suci Jember
November 25, 2024By
flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By