Umsida.ac.id – Menteri Keuangan RI Purbaya Yudhi Sadewa memutuskan menarik Rp200 triliun dari kas negara yang selama ini mengendap di Bank Indonesia (BI), yang akan digelontorkan ke Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) dan Bank Syariah Indonesia (BSI). Lihat juga: Peran Muhammadiyah Bagi Perbankan Syariah Nasional dan Dampaknya pada BSI Langkah ini dimaksudkan untuk meredakan krisis...Read More
Umsida.ac.id – Dunia dikejutkan oleh langkah bersejarah yang berpotensi mengubah peta geopolitik global. Arab Saudi dan Pakistan resmi menandatangani pakta pertahanan bersama yang menyatakan: serangan terhadap salah satu pihak akan dianggap sebagai serangan terhadap keduanya. Lihat juga: Hak Veto dan Ketimpangannya Terhadap Bangsa Palestina Momen itu terjadi sehari sebelumnya, 17 September, di istana megah Riyadh,...Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memberangkatkan umroh 6 dosen dan tenaga kependidikan. Apresiasi tersebut diberikan ketika acara rapat dosen tahun akademik 2025-2026 di Auditorium KH Ahmad Dahlan pada Senin, (15/9/25). Lihat juga: Umsida Jadi Kampus Islami Terbaik III pada Muhammadiyah Higher Education Awards 2025 Bentuk Apresiasi untuk Pegawai Direktur Direktorat Pengembangan Sumber Daya Manusia...Read More
Umsida.ac.id – “Jargon yang disampaikan pak menteri yakni pendidikan bermutu untuk semua, wajib kita wujudkan bahwa pendidikan Muhammadiyah di Jawa Timur lahir dan hadir menjadi layanan pendidikan yang bermutu.” Lihat juga: Mengenal Umsida, Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Sidoarjo dan Jawa Timur Itulah yang disampaikan oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Dr Hidayatulloh MSi ketika...Read More
Umsida.ac.id – Reshuffle kabinet yang dilakukan Presiden Prabowo Subianto dinilai sebagai langkah strategis untuk merespons dinamika politik dan ekonomi yang berkembang di masyarakat. Hal ini disampaikan oleh Dr Sufyanto MSi, dosen Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), saat dimintai pandangannya mengenai dampak reshuffle kabinet terhadap stabilitas pemerintahan Presiden Prabowo Subianto melakukan perombakan jajaran atau reshuffle...Read More
Umsida.ac.id – Belakangan ini, tren penggunaan behel sebagai aksesoris fashion atau lebih dikenal dengan behel fashion semakin populer. Tren ini sangat digemari di kalangan remaja dan orang dewasa muda yang terbatas biaya untuk penggunaan behel gigi. Lihat juga: Membangun Kebiasaan Sehat Anak-Anak dengan Pelatihan Kesehatan Gigi Beberapa orang tidak lagi memakai behel semata-mata untuk perawatan...Read More
Umsida.ac.id – Hari ini, (4/9/2025) Pimpinan DPR RI menggelar rapat bersama terkait pembahasan 17+8 tuntutan rakyat yang disuarakan para aktivis, influencer, dan masyarakat yang telah melakukan aksi selama 25-31 Agustus lalu. Lihat juga: Jika Pilkada Dipilih DPRD, Apa Dampaknya? Pada Rabu, (3/9/2025), para perwakilan mahasiswa dari berbagai universitas menemui pimpinan DPR RI untuk menyampaikan isu...Read More
Umsida.ac.id – Pemerintah Australia telah menerapkan kebijakan Right to Disconnect, sebuah kebijakan yang memberikan hak untuk para pekerjanya untuk menolak memantau, membaca, atau merespons kontak atau upaya kontak yang berhubungan dengan pekerjaan di luar jam kerja. Lihat juga: Australia Buat Right to Disconnect, Dosen Umsida Soroti Manfaat dan Resikonya Hal tersebut tentu berbeda dengan sistem...Read More
Umsida.ac.id – Drs Muadz MAg berkesempatan menjadi pembicara pada kegiatan Baitul Arqom Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UKM Umsida). Lihat juga: Rektor Umsida Kenalkan 7 Peran Tauhid dalam Kehidupan Di kesempatan ini, ia menjelaskan tentang Pedoman Hidup Islami Muhammadiyah (PHIWM) di hadapan perwakilan pimpinan UKM Umsida yang sudah seharusnya hal tersebut ada di setiap...Read More
Umsida.ac.id – Dalam pengurusan haji dan umroh yang sudah berpindah dari Badan Penyelenggara Haji (BP Haji) ke Kementerian Haji dan Umroh, ada beberapa perubahan dalam mekanisme pengelolaannya. Lihat juga: Kementerian Haji dan Umroh Resmi Dibentuk, Dosen Umsida Tekankan Efisiensi Jemaah Haji Beberapa perubahan tersebut seperti penghapusan persyaratan agama sebagai petugas, usia minimal haji, hingga kekhawatiran...Read More