Berita

Category

Umsida.ac.id – Di masa pandemi, semua orang menjalani kebiasaan baru. Termasuk dalam pelaksanaan proses penegakan hukum yang tetap berlangsung. Hal ini di jelaskan Guruh Wicahyo Prabowo SH MH saat mengisi Stadium General Prodi Hukum “Perkembangan Hukum Beracara dimasa Pandemi Covid-19” Fakultas Bisnis Hukum dan Ilmu Sosial (FBHIS), Rabu (03/02). Ia mulai menjelaskan proses penyelesaian perkara...
Read More
Umsida.ac.id – Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi pada saat pandemi dan upaya penanganannya diungakap Evi Rinata SST MKeb lewat podcast youtube #UmsidaMenyapa : Mengenal Dampak Pandemi Covid 19 pada Kesehatan Reproduksi, Selasa (02/02). Menurut perempuan yang akrab disapa Evi ini, secara umum kesehatan reproduksi merupakan suatu kondisi dimana seorang wanita secara fisik, mental, dan sosial utuh...
Read More
Umsida.ac.id – Lailatul Lutfiah, salah satu mahasiswi yang berhasil lolos mengikuti program Bangkit 2021 yang diselenggarakan oleh Dikti Kemendikbud. Ia dinyatakan langsung lolos memenuhi kriteria seleksi program ini tanpa berada di waiting list. Cindy Taurusta SST MT, salah satu Dosen Pembimbing Lapangan Program Bangkit 2021 mengungkapkan bahwa tidak tahu pasti bagaimana kriteria untuk lolos program...
Read More
Umsida.ac.id – Linda Kushernawati, mahasiswa Program Studi Informatika Fakultas Sains dan Teknologi (SAINTEK) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil lolos diterima pada Program (Bangun Kualitas Manusia Indonesia) Bangkit Dikti 2021 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Selasa (2/02). Linda – sapaan akrabnya – menyampaikan Program Bangkit ini ditujukan untuk membangun kualitas manusia Indonesia melalui...
Read More
Umsida.ac.id – Berawal dari keresahan akan sistem pembelajaran yang dilakukan tanpa bertatap muka, Dr Septi Budi Sartika MPd terapkan model ETNO-STEM dalam strategi pembelajaran IPA yang efektif bagi siswa dan guru selama masa pandemi. ETNO merupakan model pembelajaran yang diambil dari pengamatan terhadap kearifan lokal. Seperti misalnya mengambil contoh dari kawasan Tanggulangin, Sidoarjo yang terkenal...
Read More
Umsida.ac.id – Journal of English Educators Society (JEES) yang disusun tim Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) terakreditasi peringkat 2 dalam Science and Technology Index (SINTA) oleh Kementrian Riset dan Teknologi/ Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN). SINTA merupakan lembaga pengindeks jurnal ilmiah di Indonesia yang terbagi menjadi 6 peringkat level akreditasi....
Read More
Umsida.ac.id – Berikan tips lolos studi lanjut di luar negeri disampaikan oleh Siti Sulikatin dan Nanda Aprila Sinta, Alumni Prodi Bahasa Inggris Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dalam Podcast Umsida Menyapa live Instagram @Umsida1912 dan live Youtube Umsida1912, Jumat (29/01). Saat ini mereka sedang menjalani studi lanjut S2 di National Central University, Taiwan. Lulus tahun 2019...
Read More
Umsida.ac.id – Mahasiswa Umsida kembali mencetak prestasi lewat program BANGKIT 2021 yang diadakan oleh Kemendikbud. Robby Firmansyah Ardha adalah salah satu mahasiswa yang lolos pada program tersebut. Awalnya, mahasiswa semester lima ini mencari informasi program BANGKIT di google. “Dulu awalnya liat di google, ndak lama ada info Umsida bisa gabung program itu dan akhirnya mendaftar,”...
Read More
Umsida.ac.id – Dua alumni  Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) meraih beasiswa National Central University (NCU) Taiwan. Mereka adalah Siti Sulikatin dan Nanda Aprilia Sinta. Keduanya sama mengambil jurusan yang sama, yaitu Network Learning Technology yang ternyata tidak begitu melenceng dari jurusan sebelumnya. “Kalau dibilang nyemplang, tidak terlalu. Karena kemarin sudah ada...
Read More
Umsida.ac.id – Enam Mahasiswa prodi informatika Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) terpilih untuk mengikuti program Bangun Kualitas Manusia Indonesia (BANGKIT) yang diselenggarakan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti) kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Kamis (28/01). Program ini diikuti sekitar tujuh belas ribu mahasiswa yang mendaftarkan diri mereka secara online di website Bangkit. Kepala Direktorat Akademik, Evi Rinata...
Read More
1 162 163 164 165 166 251