Umsida.ac.id – Banyak cara yang bisa dilakukan untuk bisa ke luar negeri, salah satunya dengan melanjutkan studi. Namun, beberapa kendala membuat seseorang kesulitan untuk berkuliah di sana. Oleh karena itu, mendapatkan beasiswa bisa menjadi salah satu solusi. Dalam artikel kali ini, kita akan membagikan tips agar kamu lolos beasiswa luar negeri bersama Agustina Isna Fitria...Read More
Umsida.ac.id – Kegiatan Summer Course yang diadakan oleh program studi Magister Manajemen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) telah berakhir. Mereka telah melakukan berbagai kegiatan seperti forum diskusi dan kunjungan budaya berupa kerajinan, kuliner, dan situs bersejarah. Penutupan ini dilaksanakan di ruang 703 GKB 3 pada Minggu (27/08/2023). Beberapa pihak yang hadir dalam penutupan ini seperti wakil...Read More
Umsida.ac.id – Siapa yang tidak ingin ke luar negeri? Sepertinya banyak orang yang memimpikan hal tersebut, salah satunya mahasiswa. Padahal, terdapat banyak program yang dapat kamu ikuti di kampus loh agar kamu bisa ke luar negeri. Di tiap negara tujuan pastinya memiliki keunggulannya sendiri yang tentu berbeda dengan negara lain. Dalam artikel kali ini, kepala...Read More
Umsida.ac.id – Jurnalis dan penulis merupakan dua pekerjaan yang berkecimpung di dunia kepenulisan. Meskipun pada dasarnya mereka sama-sama menulis, sebenarnya mereka memiliki tugas yang berbeda. Pada diskusi kali ini, kita akan membahas tentang profesi jurnalis dan penulis. Bersama dengan Istiqomah MIKom seorang dosen penulisan jurnalistik dan penulisan kreatif akan menjelaskan lebih detail tentang keduanya. “Sebenarnya...Read More
Industri kreatif merupakan salah satu pendukung naiknya GDP (Gross Domestic Product). Beberapa faktor yang bisa mengembangkan hal tersebut akan dibahas pada atikel ini.Read More
Umsida.ac.id- Dr Jamaluddin MM dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menjadi dosen prodi teknik elektro ketiga yang menerima hibah program World Class Professor (WCP). Dalam kegiatan ini, menghadirkan pakar energi terbarukan dari Universiti Teknologi Petronas Malaysia yakni Prof Dato’ Kamaruzzaman Sopian pada hari pertama WCP Selasa, (21/08/2023) di ruang Mini Teater Umsida. Dalam pemaparan materi, ia...Read More
Umsida.ac.id– Dr Ir Jamaaluddin MM penerima program World Class Professor (WCP) Prodi Teknik Elektro Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menyelenggarakan program workshop artikel ilmiah di mini theater Umsida, Senin (21/08/2023). Dosen Prodi Elektro Umsida Kembali Raih Hibah WCP Tahun 2023 Kegiatan ini dilaksanakan selama lima hari di tempat yang berbeda. Hari pertama...Read More
Umsida.ac.id– Sebagai rasa hormat, bangga serta menjunjung tinggi Republik Indonesia, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar upacara memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 78 Kamis, (17/08/2023) di lapangan kampus 1. Upacara ini dihadiri seluruh pimpinan rektorat, pimpinan unit kerja dan fakultas serta melibatkan perwakilan mahasiswa dari berbagai organisasi kampus. Sebanyak 200 orang mengikuti kegiatan upacara...Read More
Umsida.ac.id– Perayaan lomba 17 Agustusan merupakan tradisi yang diadakan setiap tahun oleh seluruh masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan untuk menyambut kemerdekaan RI. Tentu antusiasme masyarakat sudah tidak diragukan lagi dalam seluruh rangkaian kegiatan. Untuk memperingati hari bersejarah, Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 Civitas Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) telah menggelar serangkaian lomba . Lomba diselenggarakan mulai...Read More